Harga emas produksi PT Aneka Tambang Tbk (Antam) tampak kembali mengalami kenaikan pada perdagangan Rabu, 20 November 2024 ...
Anggota Komisi VII DPR Bane Raja Manalu diangkat menjadi Ketua Umum Federasi Serikat Pekerja Transport Indonesia (FSPTI) lewat Munaslub.
Keputusan ini tidak hanya untuk mengendalikan konsumsi tembakau di kalangan remaja dan kelompok rentan, tetapi juga untuk mengatasi fenomena downtrading.
Wall Street mencatatkan pergerakan yang bervariasi menyusul adanya perpaduan sentimen antara menunggu kinerja dari Nvidia dan Konflik Rusia-Ukraina.
Harga minyak global kembali bergejolak usai memanasnya konflik antara Rusia dan Ukraina. Ucapan Vladimir Putin jadi sorotan.
Harga Emas tercatat mengalami kenaikan yang signifikan setelah memanasnya konflik antara Rusia dan Ukraina. Safe-haven jadi incaran.
KB Kookmin Bank, yang telah menjadi pemegang saham sejak 2020, turut memperkuat KB Bank dalam memperbaiki kinerja operasional dan kualitas layanan.
Indeks dolar tercatat masih mengalami penguatan meski investor global tengah dilanda kekhawatiran akibat konflik dari Rusia dan Ukraina.
Rusia yang secara mendadak melakukan perubahan pada doktrin penggunaan senjata nukilr membuat investor khawatir dan menarik diri dari Pasar Eropa.
Bursa Asia tercatat secara keseluruhan mengalami penguatan, hal tersebut merupakan efek komitmen pemerintahan dari China.
Goldman Sachs Group Inc memprediksi harga emas akan melambung tinggi bahkan berpotensi mencapai US$3.000 per ons di Desember 2025.
Direktur Eksekutif Timur Barat Research Center (TBRC) Johanes Romeo mengatakan pasangan Tri Adhianto-Harris Bobihoe berpotensi menang di Pilwalkot Bekasi.